Setiap aplikasi selalu menuliskan data dalam Temporary File, bahkan untuk informasi yang sensitif seperti password. Setelah shutdown data tersebut tersimpan dan mudah dibaca dengan bantuan software. Untuk menutup celah keamanan tersebut, ikuti langkah-langkah berikut:
- Terlebih dahulu backup registry anda
- Cari : HKEY_LOCAL_MACHINE>SYSTEM>CurrentControlSet>Control>SessionManager>Memory Management
- Klik ganda pada ClearPageAtShutdown ubah nilainya menjadi 1
- Jika belum ada, buatlah entri tersebut. Klik Edit>New>DwordValue
Sampai disini dulu yahhh???? semoga berhasill.....